Pembuatan Talud Oleh Satgas TMMD Ke-121 di Desa Tapparan Selesai Dikerjakan

Berita, Uncategorized371 Dilihat
banner 468x60

Toraja, 86News.co — Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Tana Toraja di Desa Tapparan, Kecamatan Rantetayo, Kabupaten Tana Toraja telah rampung mengerjakan pembuatan talud di SDN 3 Madandan. Senin, 19/08/2024

Dandim 1414/Tator Letkol Arm Bani K Sepang mengatakan pelaksanaan TMMD ini mampu menyelesaikan sasaran kegiatan fisik dan nonfisik. Untuk kegiatan fisikmasing-masing pembangunan talud sepanjang 48 meter hari ini telah rampung, pungkasnya

banner 336x280

Berkat kerja keras anggota Satgas TMMD, pembangun Talud yang merupakan bagian dari sasaran fisik TMMD ke-121 telah selesai di kerjakan dengan presentase 100 persen

Pencapaian hasil maksimal pekerjaan fisik TMMD kali ini, karena semangat gotong royong satgas TMMD untuk menyelesaikan pembuatan talud tepat waktu sebelum penutupan di laksanakan, tutup Dandim.

(David/TMMDTator)

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *