Pembukaan turnamen Tenis Lapangan “Kapolsek Cimanggung CUP” Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 78 Dan HUT Kemerdekaan RI Ke 79

Berita, Uncategorized651 Dilihat
banner 468x60

86news co.Cimanggung-Bertempat di lapang Tenis lapangan SMAN Cimanggung Desa Cihanjuang Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang, telah dilaksanakan Pembukaan Turnamen Tenis lapangan Kapolsek Cimanggung CUP dalam Rangka hari Bhayangkara ke 78 dan menyambut HUT Kemerdekaan RI ke 79. Sabtu (03/08/2024).

Adapun kegiatan Turnamen Tenis lapangan Kapolsek CUP dalam Rangka Hari Bhayangkara ke 78 dan HUT kemerdekaan RI ke 79 tersebut yang di ikuti oleh para peserta kurang lebih 24 Orang ( 12 Pasang) dari Procopincam Cimanggung dan dari luar Wilayah kec Cimanggung Untuk menjalin silaturahmi dan mempererat kekeluargaan Antara Procopincam Cimanggung dengan peserta dari luar wilayah Cimanggung.

banner 336x280

Dengan adanya kegiatan Turnamen Tenis Lapangan Kapolsek CUP tersebut untuk hari Bhayangkari ke 78 dan memeriahkan dalam rangka Hut Kemerdekaan RI ke 79 di Kecamatan Cimanggung.

Editor : Wawan

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *